
PENYERAHAN TANDA KEHORMATAN SATYALENCANA KARYA SATYA
Apel rutin Senin pagi, 6 Januari 2020 sekaligus penyerahan tanda kehormatan piagam Satyalencana Karya Satya yang diberikan kepada 7 Pengawai Negeri Sipil (PNS) yang telah mengabdi selama 30 tahun, 20 tahun, dan 10 tahun.
Bagikan:
Telah dilihat 41 kali